Senin, 04 April 2011

Penerimaan Calon Pegawai PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) Tahun 2011

PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero), salah satu perusahaan jasa kepelabuhanan di kawasan timur Indonesia, mengundang putra/putri terbaik yang mempunyai semangat, integritas tinggi, ulet dan kompeten untuk bergabung dan mengembangkan karier menjadi calon pegawai PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero)

Kesempatan ini terbuka bagi para lulusan perguruan tinggi dengan bidang studi :

DIPLOMA III (D3)                                STRATA 1 (S1)
1. Teknik Sipil (Konstruksi)                   1. Teknik Sipil (Konstruksi)
2. Teknik Mesin                                   2. Teknik Mesin (Konversi Energi/Kapal)
3. Teknik Komputer                              3. Teknik Perkapalan (Mesin)
4. MIPA (Matematika)                          4. Teknik Lingkungan
5. Ekonomi Manajemen                        5. Ekonomi Manajemen
6. Ekonomi Akuntansi                          6. Ekonomi Akuntansi
7. Tata Laksana/KALK                         7. Manajemen Keuangan
8. Hubungan Masyarakat (Humas)         8. Manajemen Pemasaran
9. Kearsipan                                        9. Perpajakan
10. Sekretaris                                     10. Hubungan Masyarakat (Humas)
11. Hukum
12. Psikologi

I. PERSYARATAN UMUM:

   1. Mengisi formulir pendaftaran secara on-line
   2. Warga Negara Indonesia Laki-laki/Perempuan
   3. Batas usia per 30 Juni 2011 maksimal 30 tahun (untuk S1) dan maksimal 28 tahun (untuk D3)
   4. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2.75 ( skala 0-4)

II. PERSYARATAN KHUSUS :


Tidak mempunyai suami/isteri yang bekerja pada PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero)

III. TATA CARA PENDAFTARAN

A. Persiapan Sebelum Mengajukan Lamaran

   1. Registrasi lamaran dilakukan secara on-line melalui situs kami www.pelabuhan4.co.id. Proses ini dilakukan sepenuhnya oleh pelamar dan harap mempersiapkan seluruh data dan dokumen yang diperlukan.
   2. Sebelum mengisi formulir lamaran ini pastikan bahwa anda telah menyiapkan sebagai  berikut:
          * Kartu Tanda Penduduk (KTP).
          * Surat elektronik ( E-mail ) yang masih aktif.
          * Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2.75, transkrip nilai pendidikan terakhir (untuk D3 dan S1).
          * Nomor ijazah terakhir sesuai dengan lowongan kerja yang dipilih.
          * File foto berwarna (latar belakang merah) format jpg atau jpeg dengan ukuran file maksimal 50 kb
   3. Disaranakan untuk  mengakses internet tidak pada jam sibuk dan harap mengakses internet pada tempat yang memiliki kecepatan akses inernet yang baik
   4. Bacalah terlebih dahulu seluruh persyaratan yang diperlukan sebelum menentukan tingkat dan bidang pendidikan yang mana yang akan Anda lamar.

B. Registrasi On-line

   1. Siapkan seluruh data yang diperlukan.
   2. Lamaran hanya melalui registrasi on-line melalui situs http://www.pelabuhan4.co.id
   3. Pilihlah lowongan kerja yang tersedia sesuai dengan tingkat dan bidang pendidikan anda
   4. Pada saat mengisi formulir registrasi pastikan data yang anda mengisinya dengan  benar dan sesuai dengan berkas fisik yang akan dikirim melalui pos, apabila terjadi perbedaan antara data fisik dan isian formulir secara on-line mengakibatkan ketidaklulusan pada tahap verifikasi administrasi
   5. Setelah mengisi formulir aplikasi dan mengirimkannya secara on-line, pelamar akan mendapat nomor registrasi pada akhir tahapan registrasi dan di konfirmasi melalui email. Konfirmasi tersebut berisi nomor registrasi yang akan digunakan untuk mengirimkan dokumen yang dicantumkan pada sudut kanan amplop.
   6. Kami tidak bertanggung jawab atas kesalahan pelamar dalam memasukkan alamat e-mail pada saat mengisi formulir registrasi on-line.
   7. Harap membaca dengan teliti data lamaran yang dimasukkan sebelum menekan tombol submit pada step 3 formulir lamaran on-line
   8. Masa registrasi on-line adalah tanggal 5 – 7 April 2011. Batas akhir registrasi adalah tanggal 7 April 2011 pukul 24.00 WIB.
   9. Aplikasi yang masuk setelah batas akhir registrasi dan/atau tidak melamar secara on-line, dianggap tidak berlaku.

C. Pengiriman Dokumen

   1. Setelah melakukan registrasi on-line, Anda akan menerima nomor registrasi pada step akhir formulir lamaran on-line atau melalui email. Cetak nomor registrasi anda dan persiapkan dokumen-dokumen yang yang diperlukan sesuai yang terlampir pada  email anda atau step akhir pengisian formulir lamaran on-line.
   2. Kirimkan dokumen-dokumen yang diminta dan masukkan ke dalam amplop coklat. Tuliskan nomor registrasi Anda di pojok kanan atas amplop. Dokumen-dokumen yang dibutuhkan adalah sebagai berikut :
         1. Surat Lamaran
         2. Fotocopy ijasah SD, SLTP, SLTA, ijasah terakhir beserta transkrip nilai.
         3. Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP)
         4. Fotocopy Akta Kelahiran
         5. Melampirkan Curriculum Vitae/daftar riwayat hidup
         6. Melampirkan Pas Photo berwarna (latar belakang merah) ukuran 4 x 6 sebanyak 2 lembar (pas foto harus sama dengan foto yang di upload pada saat registrasi)
         7. Surat Pernyataan bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Perseroan
         8. Kirimkan dokumen ke alamat dibawah ini :

      PO BOX 1040 MAKASSAR

   3. Penerimaan dokumen mulai tanggal 5  April 2011 dan berakhir pada tanggal 18 April 2011 (cap pos). Apabila data yang dimasukkan pada registrasi on-line tidak sesuai dengan data dokumen yang dikirim, maka pelamar dianggap gugur dalam seleksi administrasi.
      Dokumen yang masuk setelah tanggal 18 April 2011 tidak akan diproses dan peserta tidak berhak mengikuti proses berikutnya.

IV. TAHAPAN REKRUTMEN DAN SELEKSI SERTA WAKTU TENTATIF


1. Pengumuman dan registrasi

    * Pengumuman resmi melalui internet :  31 Maret 2011, media cetak tanggal 4 April 2011
    * Registrasi on-line melalui situs www.pelabuhan4.co.id 5 – 7 April 2011
    * Penerimaan Dokumen dan verifikasi administrasi : 5 – 18 April 2011 (cap pos )
    * Pengumuman pelamar yang lulus verifikasi administrasi tanggal : 30 April 2011

2. Pelaksanaan Seleksi

    * Seleksi tes tertulis: Minggu II bulan Mei 2011 (tempat/lokasi ujian ditentukan kemudian) Tes tertulis, mencakup pengetahuan umum, Bahasa Inggris dan subtantif sesuai bidang/jurusan yang dilamar.
    * Pengumuman hasil seleksi tes tertulis : 28 Mei 2011
    * Tes Kompetensi : Minggu I bulan Juni 2011
    * Pengumuman hasil tes kompetensi  : 20 Juni 2011
    * Tes Kesehatan :  27 Juni 2011
    * Tes Wawancara  : 1 Juli 2011

3. Hasil Final

-   Pengumuman akhir : Minggu II bulan Juli   2011

Keterangan : Jadwal tersebut dapat mengalami perubahan sewaktu-waktu.

V. LAIN – LAIN


   1. Situs www.pelabuhan4.co.id merupakan informasi dan layanan resmi yang terkait dengan Penerimaan pegawai PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) tahun 2011.
   2. PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) tidak bertanggung jawab atas tindakan-tindakan di luar proses seleksi yang telah ditetapkan.
   3. Panitia tidak menerima surat menyurat dalam bentuk apapun terkait dengan pelaksanaan rekrutmen ini.
   4. Seluruh proses rekrutmen dan seleksi ini tidak dikenakan biaya.
   5. Seluruh tahapan kegiatan proses rekrutmen dan seleksi di pusatkan di Makassar

Untuk memudahkan proses registrasi on-line Anda, sebelum melakukan registrasi, siapkan KTP yang masih berlaku, nomor ijazah terakhir, alamat e-mail dan nomor HP aktif, file foto berwarna format jpg atau jpeg ukuran file < 50 Kb dan pastikan kembali jurusan dan pengalaman yang Anda miliki telah sesuai dengan persyaratan yang akan dilamar.


PELAKSANAAN REGISTRASI ONLINE
TANGGAL 5 – 7 APRIL 2011

 
 
 
 
 
 
 
 
 
»»  READMORE...

Senin, 28 Maret 2011

PT Elnusa Tbk (Ex : 21 April 2011)

 PT Elnusa Tbk, a national pride world class company for total solution in Upstream Oil and Gas Services (see: www.elnusa.co.id). We are currently seeking for highly qualified candidates to fill the following position :

   1. BUSINESS ANALYST
   2. CHIEF ELECTRIC DRILLING RIG
   3. CHIEF MECHANIC DRILLING RIG
   4. Chief Operator
   5. COMPLETION SPECIALIST
   6. DOWN HOLE SERVICE TESTING (DST) ENGINEER
   7. DRILLER (INDONESIAN)
   8. DRILLING ENGINEER
   9. EMR ENGINEERING
  10. FIELD ENGINEER WCE
  11. FINANCIAL CONTROLLER
  12. General Manager of Integrated Drilling Services
  13. GM MARKETING
  14. HSE OFFICER
  15. HYDRAULIC WORKOVER SUPERINTENDENT
  16. HYDRAULIC WORKOVER SUPERVISOR
  17. Jr. H2S ENGINEER
  18. KOORDINATOR MAINTENANCE WST
  19. LEGAL COUNSEL
  20. Liason Project System
  21. Manager of Maintenance
  22. Manager of Reservoir Testing Services
  23. Manager of Integrated Drilling Services
  24. Manager of Integrated Project Management
  25. MECHANIC
  26. MECHANIC RTS
  27. Mud Engineer
  28. MUD LOGGER
  29. OPERATOR SFT
  30. OPERATOR WELL SERVICE & TESTING
  31. PROGRAM PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL)
  32. Project Evaluator
  33. RIG SUPERINTENDENT
  34. ROUGHNECK
  35. Sales Account Specialist (Integrated Drilling Services / Drilling Fluid Services / Wire line Logging, Well Service & Testing)
  36. SALES ENGINEER WELL SERVICE & TESTING
  37. SAP ABAP SUPPORT (PROGRAMMER)
  38. SEKRETARIS
  39. STRATEGIC SOURCING & PERFORMANCE
  40. SURFACE TESTING (SFT) ENGINEER
  41. TECHNICAL & SALES
  42. TENAGA AHLI H2S
  43. TOOL PUSHER
  44. WELL SERVICE & TESTING MANAGER
  45. WIRELINE SLICKLINE CHIEF OPERATOR


Bagaimana Cara Mendaftarkan Lamaran Pekerjaan Secara Online

Berikut adalah langkah-langkah untuk mendaftarkan lamaran anda secara online :

   1. Anda dapat register lamaran secara online melalui website elnusa dengan mengklik “Career”.
   2. Silhkan anda Klik “Sign Up” jika anda belum pernah register lamaran di Perusahaan kami.
   3. Isi dengan lengkap data yang ada pada Form Input, jangan lupa untuk mengisi dengan benar email dan pasword anda karena akan digunakan sebagai account anda untuk login jika ingin merubah data-data anda.
   4. Pada bagian “Formasi” silahkan anda pilih formasi jabatan sesuai dengan kualifikasi yang anda miliki. Jika belum ada Formasi Jabatan yang anda minati silahkan anda Pilih “-” pada list Formasi Jabatan.
   5. Login dengan menggunakan email dan password yang telah anda daftarkan. Silahkan anda Update data-data terbaru anda.
   6. Data anda akan tersimpan dalam databse kami dan akan segera diproses . Jika ada proses lebih lanjut, kami akan menginformasikan anda melalui telepon (021-78830850),sms (081382486346) atau email (recruitment@elnusa.co.id).

Bagi anda yang belum pernah registrasi online di Web kami silahkan anda klik link “Sign Up”. Bagi yang sudah registrasi online anda dapat login ke Aplikasi kami dengan menggunakan Email dan Password yang telah anda daftarkan

If you meet the above requirements, please visit our website click career then apply on-line registration no later than April 21, 2010. Follow this link below for apply :

     www.elnusa.co.id

Only short-listed candidates will be contacted for further selection process




























»»  READMORE...

PT Meratus Jaya Iron and Steel (Ex : 8 April 2011)

PT Meratus Jaya Iron & Steel.  We are a joint venture company between PT. Krakatau Steel (Persero) Tbk and PT Aneka Tambang Tbk, a pioneer in iron & steel industry at Batulicin, Tanah Bumbu of South Kalimantan Province.

We are developing an integrated 315,000 tpy rotary kilns and 2×14 MW WHRB based power plant  to start operation on August 2011. We are now seeking for experienced, highly competent and self motivated professionals to fill the positions of:

SUPERINTENDENT OF PROCUREMENT PLANNING

A. Roles and Responsibility

    * Manage all staffs in procurement planning department
    * Responsible for monthly & annual procurement planning of rotary kiln and power plant
    * Coordinate with operation and maintenance superintendents
    * Responsible and report to Procurement & Logistic Manager

B. Requirements

    * S-1/D3 in Engineering
    * Minimum 7 years experience of procurement/logistic in industrial plants
    * Having strong leadership, decisive, and able to work under pressure

SUPERINTENDENT OF COMMERCIAL AND PRODUCTION PLANNING

A. Roles and Responsibility

    * Manage all staffs in commercial and production planning department
    * Responsible for monthly & annual commercial and production planning of rotary kiln and power plant
    * Coordinate with operation and maintenance superintendents
    * Responsible and report to Operation and Commercial Director

B. Requirements

    * S-1 in Industrial Engineering
    * Minimum 7 years experience in industrial plant
    * Having strong leadership, decisive, and able to work under pressure

SUPERINTENDENT OF UTILITIES AND PLANT SERVICE

A. Roles and Responsibility

    * Manage all staffs in utilities and plant services (WTP, workshop, general services)
    * Responsible for planning and implementation of utilities system & plant services
    * Coordinate with all plant superintendents
    * Responsible and report to Plant Manager

B. Requirements

    * S-1/D3 in Mechanical or Chemical Engineering
    * Minimum 7 years experience in industries plants (metal, chemical or cement plant)
    * Having strong leadership, decisive, and able to work under pressure

SUPERINTENDENT OF PROCESS COMPUTER

A. Roles and Responsibility

    * Manage all engineers and staffs in process computer department
    * Responsible for operation and maintenance of iron making and power plant process computer
    * Responsible for trouble shooting of iron making and power plant automation system
    * Coordinate with operation and maintenance superintendents
    * Responsible and report to Plant Manager

B. Requirements

    * S-1/D3 in Electrical/Instrumentation/Automation/Control Engineering
    * Minimum 7 years of operational/maintenance experience of plant automation/process computer in similar industries (metal, chemical or cement plant), preferably in rotary kiln plant
    * Excellent knowledge and practical experience in process computer (DCS based automation)
    * Having strong leadership, decisive, and able to work under pressure

IRON MAKING PLANT PROCESS COMPUTER ENGINEER

A. Roles and Responsibility

    * Responsible for operation and maintenance execution of rotary kiln plant process computer
    * Coordinate with operation and maintenance supervisors
    * Responsible and report to Superintendent of Process Computer

B. Requirement

    * S-1/D3 in Electrical/Instrumentation/Automation/Control Engineering
    * Minimum 4 years of operational/maintenance experience of plant automation/process computer in similar industries (metal, chemical or cement plant), preferably in rotary kiln plant
    * Good knowledge and practical experience in process computer (DCS based automation)
    * Able to take appropriate action of process computer troubleshooting

POWER PLANT PROCESS COMPUTER ENGINEERS

A. Roles and Responsibility

    * Responsible for operation and maintenance execution of power plant Process Computer
    * Coordinate with operation and maintenance supervisors
    * Responsible and report to Superintendent of process computer

B. Requirements

    * S-1/D3 in Electrical/Instrumentation/Automation/Control Engineering
    * Minimum 4 years of operational/maintenance experience of plant automation/process computer in similar industries (metal, chemical or cement plant), preferably in rotary kiln plant
    * Good knowledge and practical experience in process computer (DCS based automation)
    * Able to take appropriate action of process computer troubleshooting

INSTRUMENTATION MAINTENANCE ENGINEERS


A. Roles and Responsibility

    * Responsible for instrumentation maintenance of rotary kiln and power plant
    * Coordinate with operation and maintenance supervisors
    * Responsible and report to Maintenance Superintendent

B. Requirements

    * S-1/D3 in instrumentation Engineering
    * Minimum 4 years experience instrumentation maintenance in similar industries (metal, chemical or cement plant), preferably in rotary kiln plant
    * Able to take appropriate action of instrumentation troubleshooting

MECHANICAL MAINTENANCE SHIFT ENGINEERS

A. Roles and Responsibility

    * Manage at shift technicians of mechanical maintenance for rotary kiln and power plant
    * Responsible for mechanical maintenance during shift hours
    * Responsible for all trouble shooting and decision made during shift hours
    * Coordinate with Operation Shift Engineers
    * Responsible and report to Maintenance Superintendent

B. Requirements

    * S-1/D3 in Mechanical Engineering
    * Minimum 5 years of maintenance experience in similar industries (metal, chemical or cement plant), preferably in rotary kiln plant or power plant
    * Able to take appropriate plant troubleshooting action

ELECTRICAL MAINTENANCE SHIFT ENGINEERS

A. Roles and Responsibility

    * Manage all shift technicians of electrical maintenance for rotary kiln and power plant
    * Responsible for electrical maintenance during shift hours
    * Responsible for all troubleshooting and decision made during shift hours
    * Coordinate with Operation Shift Engineers
    * Responsible and report to Maintenance Superintendent

B. Requirements

    * S-1/D3 in Electrical Engineering
    * Minimum 5 years of maintenance experience in similar industries (metal, chemical or cement plant), preferably in rotary kiln plant or power plant
    * Able to take appropriate plant troubleshooting action

POWER PLANT MECHANICAL MAINTENANCE SUPERVISORS

A. Roles and Responsibility

    * Manage all technicians of mechanical maintenance for power plant
    * Responsible for mechanical maintenance and trouble shooting of power plant (boilers, turbine and generator)
    * Coordinate with Power Plant Operation Supervisors
    * Responsible and report to Power Plant Superintendent

B. Requirements

    * S-1/D3 in Mechanical Engineering
    * Minimum 4 years of maintenance experience in power plant
    * Able to take appropriate plant troubleshooting action

POWER PLANT ELECTRICAL MAINTENANCE SUPERVISORS


A. Roles and Responsibility

    * Manage all technicians of electrical maintenance for power plant
    * Responsible for electrical maintenance and trouble shooting of power plant (boilers, turbine and generator)
    * Coordinate with Power Plant Operation Supervisors
    * Responsible and report to Power Plant Superintendent

B. Requirements

    * S-1/D3 in Electrical Engineering
    * Minimum 4 years of maintenance experience in power plant
    * Able to take appropriate plant troubleshooting action

RAW MATERIAL & WASTE HANDLING SUPERVISOR

A. Roles and Responsibility

    * Manage all operators in raw material & waste handling area
    * Responsible for operation and trouble shooting in raw material & waste handling area
    * Coordinate with rotary kiln/cooler operation supervisor
    * Responsible and report to Rotary Kiln Operation Superintendent

B. Requirements

    * S-1/D3 in Mechanical Engineering
    * Minimum 4 years of operational experience in similar industries (metal, chemical or cement plant), preferably in rotary kiln plant
    * Able to take appropriate plant troubleshooting action

ROTARY KILN, COOLER AND PRODUCT SEPARATION SUPERVISOR

A. Roles and Responsibility

    * Manage all operators in rotary kiln, cooler and product separation area
    * Responsible for operation and trouble shooting in rotary kiln, cooler and product separation area
    * Coordinate with raw material & waste handling area
    * Responsible and report to Rotary Kiln Operation Superintendent

B. Requirements

    * S-1/D3 in Mechanical Engineering
    * Minimum 4 years of operational experience in similar industries (metal, chemical or cement plant), preferably in rotary kiln plant
    * Able to take appropriate plant troubleshooting action

GENERAL REQUIREMENTS FOR ALL POSITIONS:

    * Fast learner, flexible, and team work oriented
    * Excellence written and verbal communication skills
    * English mastery is a must

JOB BASIS FOR ALL POSITIONS:

    * At the above positions are to be based in Batulicin, South Kalimantan
    * Working environment are conducive and in any case woman applicants are most welcome
    * All positions will be equipped with a series of training prior to commissioning and operation of the plants

Please send your application, recent picture and detail CV to:

PT Meratus Jaya Iron and Steel
Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 54
Gedung Krakatau Steel Lt. 2
Jakarta Selatan


or e-mail to:

hrga@meratusjaya.com
 
not later than April 8th 2011






»»  READMORE...

Minggu, 27 Maret 2011

Inilah Daftar Gaji PNS Tahun 2011

Pemerintah menaikkan gaji pegawai negeri sipil (PNS) sekitar 10-15 persen tahun ini. Dengan kenaikan itu, gaji pokok PNS akan meningkat mulai dari Rp.1,175 juta hingga Rp.4,1 juta per bulan.

Kenaikan gaji pokok itu tercantum dalam Peraturan Pemerintah RI Nomor 11 Tahun 2011 tentang Perubahan Ketigabelas atas Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1977 Tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil.

Selain gaji pokok, PNS juga menerima tunjangan lainnya seperti tunjangan fungsional, tunjangan jabatan, bahkan tunjangan kinerja yang nilainya melebihi gaji pokok. Tunjangan kinerja ini terutama didapatkan pegawai yang bekerja di kementerian yang telah disetujui pelaksanaan reformasi birokrasi-nya.

Menurut Dirjen Perbendaharaan, Agus Supriyanto, tunjangan struktural yang diterima mencapai Rp6 juta untuk eselon I. Total untuk golongan IV e atau setingkat wakil menteri keuangan dapat membawa pulang gaji Rp40 juta.

Berikut ini beberapa rincian kenaikan gaji PNS 2011 dari golongan terendah ke tertinggi:

    * Pegawai Golongan I a dengan masa kerja 0 tahun Rp.1.175.000
    * Pegawai Golongan I a dengan masa kerja 10 tahun Rp.1.346.800
    * Pegawai Golongan I a dengan masa kerja 26 tahun Rp.1.675.200

    * Pegawai Golongan II a dengan masa kerja 0 tahun Rp.1.505.400
    * Pegawai Golongan II a dengan masa kerja 11 tahun Rp.1.749.600
    * Pegawai Golongan II a dengan masa kerja 21 tahun Rp.2.004.900
    * Pegawai Golongan II a dengan masa kerja 33 tahun Rp.2.361.400

    * Pegawai Golongan III a dengan masa kerja 0 tahun Rp.1.902.300
    * Pegawai Golongan III a dengan masa kerja 10 tahun Rp.2.180.300
    * Pegawai Golongan III a dengan masa kerja 20 tahun Rp.2.499.000
    * Pegawai Golongan III a dengan masa kerja 32 tahun Rp.2.943.400

    * Pegawai Golongan IV a dengan masa kerja 0 tahun Rp.2.245.200
    * Pegawai Golongan IV a dengan masa kerja 10 tahun Rp.2.537.300
    * Pegawai Golongan IV a dengan masa kerja 20 tahun Rp.2.949.400
    * Pegawai Golongan IV a dengan masa kerja 32 tahun Rp.3.473.900

Sementara itu, untuk pejabat eselon I, yaitu golongan IV d dan golongan IV e adalah:

    * Golongan IV d masa kerja 0 tahun Rp2.542.300
    * Golongan IV d masa kerja 10 tahun Rp2.913.900
    * Golongan IV d masa kerja 20 tahun Rp3.339.700
    * Golongan IV d masa kerja 32 tahun Rp3.933.600

    * Golongan IV e masa kerja 0 tahun Rp2.649.900
    * Golongan IV e masa kerja 10 tahun Rp3.037.100
    * Golongan IV e masa kerja 20 tahun Rp3.481.00
    * Golongan IV e masa kerja 32 tahun Rp4.100.000

Untuk selengkapnya dapat Anda dapat mengunduhnya di :
 * Daftar Gaji Pokok PNS Tahun 2011 (KLIK DISINI)






»»  READMORE...

Rekrutmen Pegawai PT PLN (persero) Tingkat S1/D4 - D3 Tahun 2011

REKRUTMEN PEGAWAI PT PLN (PERSERO)
TINGKAT S1/D4 – D3 TAHUN 2011
PENEMPATAN Di INDONESIA TENGAH DAN TIMUR ( KALIMANTAN, SULAWESI, NTB, NTT, PAPUA)

PENDAFTARAN DITUTUP TANGGAL 31 MARET 2011 PUKUL 12.00 WIB

PT PLN (Persero) dengan visi diakui sebagai perusahaan kelas dunia yang bertumbuh-kembang, unggul dan terpercaya dengan bertumpu pada potensi insani, membuka kesempatan kepada putra Indonesia terbaik yang sudah memiliki pengalaman kerja untuk bergabung dan berkembang bersama menjadi Pegawai PT PLN (Persero) melalui program Rekrutmen Pegawai PT PLN (Persero) Tingkat S1/D4 – D3 tahun 2011. Untuk memudahkan peserta, seleksi akan dilakukan pada hari Sabtu atau Minggu di 3 (tiga) kota besar yakni Jakarta, Yogyakarta dan Surabaya.

Peserta rekrutmen yang lolos seleksi penerimaan akan dididik untuk menempati posisi sesuai dengan kompetensinya dan ditempatkan di seluruh Unit dan Wilayah Kerja PT PLN (Persero).

Proses Rekrutmen Pegawai PT PLN (Persero) menggunakan sistem gugur, meliputi tahapan :

   1. Pendaftaran melalui Registrasi Online
   2. Verifikasi Dokumen
   3. Seleksi
   4. Diklat Prajabatan


Seleksi meliputi :

    * General Aptitude Test (GAT).
    * Tes Akademis dan Bahasa Inggris.
    * Tes Psikologi dan Diskusi Kelompok.
    * Tes Kesehatan.
    * Wawancara.

Peserta yang lolos seleksi akan dipanggil untuk mengikuti Diklat Prajabatan, dan apabila lulus akan diangkat sebagai Pegawai PT PLN (Persero) dan ditempatkan pada posisi jabatan yang dilamar di seluruh Unit dan Wilayah Kerja PT PLN (Persero) di Luar Jawa Bali.

PERSYARATAN

1. UMUM
a. Seleksi penerimaan dilaksanakan di Jakarta, Yogyakarta, dan Surabaya. Peserta dapat memilih sendiri tempat seleksi yang diinginkannya;
b. Jenis Kelamin Laki-laki;
c. Status belum menikah dan bersedia tidak menikah selama menjalani Diklat Prajabatan;
d. Batas Usia :
o S1/D4 : Kelahiran 1985 dan sesudahnya;
o D3 : Kelahiran 1987 dan sesudahnya.
e. Bidang Studi sesuai dengan jabatan yang dilamar;
f. IPK :
o IPK > 2,75 untuk Teknik;
o IPK > 3,00 untuk Non Teknik;
g. Satu pelamar hanya diperbolehkan memilih 1 (satu) kode jabatan saja sesuai bidang studi yang dimiliki;
h. Pelamar setingkat S1/D4 tidak boleh memilih jabatan setingkat D3 (down grade);
i. Sehat jasmani dan rohani untuk melaksanakan tugas pekerjaan di PT PLN (Persero) di seluruh Indonesia;
j. Tidak dipungut biaya apapun untuk mengikuti seleksi dan Diklat Prajabatan yang diselenggarakan oleh PT PLN (Persero);
k. Semua pengumuman/panggilan yang berkaitan dengan rekrutmen ini menggunakan website PT PLN (Persero). Pelamar wajib memantau secara terus menerus pengumuman yang akan ditayangkan di website PT PLN (Persero);
l. Tidak ada korespondensi berkaitan dengan rekrutmen ini;
m. Keputusan Panitia tidak dapat diganggu gugat.

2. JABATAN DAN BIDANG STUDI YANG DIPERLUKAN.

S1 / D4

KODE JABATAN
JABATAN
BIDANG STUDI

1. ED
Assistant Engineer di bidang Distribusi Tenaga Listrik (Merencanakan, mengawasi, mengelola sistem jaringan distribusi, dan/atau mengoperasikan/memelihara instalasi distribusi)

    * Teknik Elektro Industri
    * Teknik Elektro Kontrol
    * Teknik Energi Listrik
    * Teknik Listrik/Elektro Arus Kuat
    * Teknik Listrik Industri
    * Teknik Tenaga Listrik

2. PE
Assistant Engineer Konstruksi / Pemeliharaan di bidang Pembangkit, Gardu Induk, Transmisi dan Distribusi Tenaga Listrik (Melaksanakan rancangan konsep design, perhitungan teknik, detail design, spesifikasi teknik, gambar teknik, dan/atau menyusun project plan sesuai dengan bidang dalam pekerjaan konstruksi)

    * Teknik Kontrol Kelistrikan
    * Teknik Konversi Energi
    * Teknik Mesin
    * Teknik Sipil
    * Teknik Elektro Industri
    * Teknik Elektro Kontrol
    * Teknik Energi Listrik
    * Teknik Listrik/ Elektro Arus Kuat
    * Teknik Listrik Industri
    * Teknik Tenaga Listrik

3. NG
Assistant Analyst di Bidang Niaga (Melaksanakan proses administrasi pelanggan, pelayanan pelanggan, dan/atau pemasaran dan penjualan tenaga listrik)

    * Manajemen Informatika
    * Manajemen Informatika dan Komputer
    * Manajemen Komputer
    * Manajemen Sistem Informasi
    * Teknik Informatika
    * Sistem Komputer
    * Sistem Informasi
    * Teknologi Informasi
    * Teknik dan Manajemen Industri
    * Teknik Industri
    * Ekonomi Pembangunan
    * Ilmu Ekonomi
    * Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan
    * Keuangan
    * Keuangan dan Perbankan
    * Keuangan dan Perbankan Syariah
    * Manajemen
    * Manajemen Keuangan
    * Manajemen Keuangan dan Perbankan
    * Manajemen Keuangan dan Perpajakan
    * Manajemen Pemasaran
    * Pemasaran
    * Studi Pembangunan

Diploma 3

1. TDT
Junior Engineer di bidang Distribusi Tenaga Listrik (Merencanakan, mengawasi, mengelola sistem jaringan distribusi, dan/atau mengoperasikan/memelihara instalasi distribusi)

    * Teknik Elektro
    * Teknik Elektro Industri
    * Teknik Energi Listrik
    * Teknik Listrik
    * Teknik Listrik Industri
    * Teknik Tenaga Listrik

2. TPE
TPE (Junior Engineer Konstruksi / Pemeliharaan di bidang Pembangkit, Gardu Induk, Transmisi dan Distribusi Tenaga Listrik) (Melaksanakan rancangan konsep design, perhitungan teknik, detail design, spesifikasi teknik, gambar teknik, dan/atau menyusun project plan sesuai dengan bidang dalam pekerjaan konstruksi)

    * Teknik Kontrol Kelistrikan
    * Teknik Konversi Energi
    * Teknik Mesin
    * Teknik Sipil
    * Teknik Elektro Industri
    * Teknik Elektro Kontrol
    * Teknik Energi Listrik
    * Teknik Listrik/Elektro Arus Kuat
    * Teknik Listrik Industri
    * Teknik Tenaga Listrik

3. PNG
Junior Analyst di bidang Niaga Tenaga Listrik (Melaksanakan proses administrasi pelanggan, pelayanan pelanggan, dan/atau pemasaran dan penjualan tenaga listrik)

    * Teknik Komputer
    * Teknik Komputer dan Jaringan
    * Komputer Akuntansi
    * Ilmu Komputer
    * Informatika Industri
    * Manajemen Informatika
    * Manajemen Informatika dan Komputer
    * Manajemen Komputer
    * Manajemen Sistem Informasi
    * Sistem Informasi
    * Sistem Komputer
    * Teknik Informatika
    * Teknik Informatika Komputer
    * Teknologi Informasi
    * Teknologi Sistem Informasi
    * Ilmu Ekonomi
    * Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan
    * Ilmu Hubungan Masyarakat
    * Keuangan
    * Keuangan dan Perbankan
    * Keuangan dan Perbankan Syariah
    * Manajemen
    * Manajemen Bisnis
    * Manajemen dan Perdagangan
    * Manajemen dan Studi Pembangunan
    * Manajemen Keuangan
    * Manajemen Keuangan dan Perbankan
    * Manajemen Keuangan dan Perpajakan
    * Manajemen Pemasaran
    * Manajemen Perusahaan
    * Manajemen Umum
    * Pemasaran
    * Studi Pembangunan

3. PROSES DAN PROSEDUR LAMARAN
a. Lakukan registrasi lamaran dengan membuat account baru terlebih dahulu. Link aktivasi untuk login akan dikirimkan oleh sistem ke alamat email anda. Lakukan pengaktifkan account anda dengan mengklik link tersebut sebelum anda memasukan data diri.
b. Kesalahan pengisian sehingga mengakibatkan pelamar tidak lolos pada tahap input data menjadi tanggung jawab masing-masing pelamar dan pelamar tidak berhak untuk mengikuti tahap berikutnya.
c. Tombol Simpan Data digunakan untuk menyimpan data anda sementara. Anda diperbolehkan mengisi atau merubah data anda sebanyak 3 kali dengan mengklik tombol Simpan Data. Apabila anda sudah yakin akan data yang diisi, anda dapat klik tombol Daftar. Data yang akan diproses hanya peserta yang telah mengklik tombol daftar.
d. Setelah tombol Daftar di klik, akan muncul halaman untuk mencetak kelengkapan berkas lamaran bagi pelamar yang dinyatakan lolos. Berkas ini diperlukan pada tahap selanjutnya (Verifikasi Dokumen). Pelamar yang tidak lolos/gugur tidak bisa melanjutkan ke tahap berikutnya.
e. Cetak kelengkapan berkas lamaran tersebut, yaitu:

    * 1. Surat Lamaran.
    * 2. Daftar Riwayat Hidup.
    * 3. Surat Pernyataan tentang bersedia ditempatkan di Unit dan Wilayah Kerja PT PLN (Persero) di seluruh Indonesia dan tidak terlibat penyalahgunaan narkoba.

f. Isi dan tanda tangani seluruh berkas lamaran tersebut di atas. Khusus untuk Surat Pernyataan, agar ditandatangani di atas materai Rp. 6.000,00.
g. Lengkapi berkas lamaran dengan seluruh dokumen pendukung yang dipersyaratkan, yaitu:

    * 1. Surat Keterangan sehat dan tidak buta warna;
    * 2. Foto kopi akte/surat kelahiran yang dilegalisasi;
    * 3. Foto kopi ijazah terakhir atau surat keterangan lulus yang dilegalisasi;
    * 4. Foto kopi transkrip nilai yang dilegalisasi;
    * 5. Foto kopi KTP yang masih berlaku;
    * 6. Pasfoto berwarna terbaru ukuran 4X6 sebanyak 3 (tiga) lembar; Jika dokumen tidak dilegalisasi maka pada saat penyerahan agar menunjukkan dokumen yang asli

h. Masukkan semua berkas lamaran dan dokumen pendukung ke dalam satu map untuk diserahkan pada saat verifikasi dokumen. Waktu dan tempat verifikasi dokumen akan diberitahukan sewaktu-waktu melalui e-mail atau melalui website PT PLN (Persero).
i. Apabila pada saat verifikasi dokumen ada ketidak sesuaian antara dokumen dan data pelamar yang diisikan pada formulir Registrasi Online, maka pendaftar dinyatakan tidak lolos atau gugur.
j. Pelamar yang tidak lolos seleksi Registrasi Online, tidak perlu menyerahkan dokumen untuk verifikasi.

4. PERSIAPAN SEBELUM MENGAJUKAN LAMARAN
Untuk menghemat waktu akses dan mengurangi kesalahan data pada saat pelamar mengisi formulir di Registrasi Online, pelamar dihimbau untuk mempersiapkan seluruh data dan dokumen pendukung yang diperlukan. Pelamar dapat juga memasukkan file scan pas foto dengan besar file maksimal 200 Kb. Pelamar wajib mempunyai email.

5. LAIN – LAIN.
a. Seleksi bersifat nasional untuk seluruh lokasi tes, dilaksanakan dengan metoda dan ketentuan / persyaratan yang sama.
b. Pelamar yang sudah pernah mengirimkan lamaran sebelumnya dinyatakan tidak berlaku dan diwajibkan mengajukan kembali sesuai ketentuan di atas.
c. Surat lamaran yang telah dikirim/diterima tidak dapat ditarik kembali.
d. Prioritas pemanggilan peserta disesuaikan dengan kebutuhan PT PLN (Persero)

Bagi yang tertarik, silakan : ( KLIK DISINI )












»»  READMORE...

Rekrutment Pegawai Bank BNI Syariah 2011

Sebagai Bank Syariah yang baru memisahkan diri dari induknya (Spin Off) per tanggal 19 Juni 2010,  SDM BNI Syariah berusaha memberikan kinerja dan layanan yang terbaik kepada para stake holdernya. Dengan jumlah 27 Cabang dan 31 Kantor Cabang Pembantu dan 15 Divisi pada Kantor Pusat, BNI Syariah dikelola dengan jumlah pegawai sebanyak 749 orang per Juni 2010, saat ini (Nopember 2010) pegawainya telah bertambah menjadi 880 yang akan terus tumbuh sesuai dengan perkembangan bisnis BNI Syariah.

Dalam meningkatkan kompetensi dan mendorong kinerja pegawai, selain diberikan pelatihan pegawai juga diberikan kesempatan untuk melakukan On the job training yang lebih banyak memberikan kesempatan pengembangan secara menyeluruh. Komposisi demografi  pegawai BNI Syariah saat ini 95% adalah tenaga-tenaga muda yang  sangat produktif.

Untuk keselarasan dalam pengembangan mental spiritual, kami rutin melaksanakan siraman rohani mingguan yang dilakukan disetiap unit baik Kantor Pusat maupun Kantor Cabang. Selain itu rutinitas morning briefing juga dilakukan sebelum bekerja yang diakhiri dengan doa bersama. Satu hal lagi yang akan terus dipertahankan adalah kegiatan berjamaah dalam melaksanakan Sholat Fardhu baik  saat waktu kerja maupun diluar waktu kerja. Hal ini akan terus kami kembangkan sebagai spirit kami dalam bekerja dan beribadah yaitu implementasi dari Amanah dan Jamaah sebagai budaya kerja BNI Syariah.

BNI Syariah membutuhkan pegawai yang berminat dalam mengembangkan perbankan syariah. Adapun posisi-posisi yang dibutuhkan sebagai berikut :

1. Analis Jaringan

    * Sarjana Ekonomi (Manajemen), Sarjana Teknik
    * Maksimal usia 26 tahun (lahir pada tanggal 01 Pebruari 1985)
    * IPK minimum :
          o PTN = 2,75
          o PTS = 3

2. Analis SDM

    * Sarjana Teknik, Ekonomi (Akuntansi/Pajak), atau Psikologi
    * Maksimal usia 26 tahun (lahir pada tanggal 01 Pebruari 1985)
    * IPK minimum :
          o PTN = 2,75
          o PTS = 3

3. Auditor

    * Sarjana Ekonomi (Akuntansi)
    * Maksimal usia 26 tahun (lahir pada tanggal 01 Pebruari 1985)
    * IPK minimum :
          o PTN = 2,75
          o PTS = 3
    * Bersedia melakukan tugas keluar kota

4. Analis Pengembangan Aset

    * Sarjana Arsitektur
    * Maksimal usia 26 tahun (lahir pada tanggal 01 Pebruari 1985)
    * IPK minimum :
          o PTN = 2,75
          o PTS = 3

Pengisian tenaga tersebut diutamakan yang memiliki pengalaman di bidangnya yang sama pada posisi yang dituju. Kandidat terpilih akan kami proses lebih lanjut.

Lamaran bisa dikirimkan ke email : recruitment@bnisyariah.co.id




»»  READMORE...

Kamis, 17 Maret 2011

PT. Beton Perkasa Wijaksana (ex: 24 Maret 2011)

 
PT. Beton Perkasa Wijaksana adalah perusahaan pertama di Indonesia yang bergerak dalam Form Work  dan Scafolding System dengan produk-produk untuk Form Work .

LOWONGAN KERJA

Staf Engineer (ENG)

Persyaratan:
    * Pria max. 28 tahun
    * D3/S1 Teknik Sipil IPK rata-rata 2.75
    * Menguasai software Ms. Office, Autocad
    * Sehat jasmani rohani disertai bukti tertulis dari dokter
    * Bersedia ditempatkan di DIY dan JAteng

Ketentuan
    * Surat lamaran ditulis tangan sendiri dan ditunjukkan ke HRD PT. Beton Perkasa Wijaksana
    * Curriculum Vitae dengan mencantumkan nomor ponsel atau nomor telepon rumah
    * 1 lembar fotocopy ijazah yang sudah dilegalisir
    * 1 lembar fotocopy KK
    * 1 lembar fotocopy SIM atau KTP
    * 2 lembar pas foto ukuran terbaru ukuran 4×6
    * Fotocopy surat pengalaman kerja (bagi yang punya pengalaman kerja)
    * Fotokopi surat keterangan catatan kepolisian (SKCK)
    * Surat keterangan sehat dari dokter

Fasilitas
   1. Gaji pokok di atas UMR
   2. Tunjangan kesehatan
   3. Tunjangan harian
   4. Tunjangan luar kota apabila diperlukan
   5. Diikutkan pada kepersertaan Jamsostek dengan biaya perusahaan

Lamaran ditunjukkan ke:

HRD PT. Beton Perkasa Wijaksana
Jl. Tugu Industri IV/1B Kawasan Industri
Tugu Wijaya Kusuma semarang – 50100
Telp: 024-0665624, 8665625 Fax : 024-8665626




»»  READMORE...